Friday, February 22, 2013

Pahlawan Nasional Bagindo Azizchan

Biografi Pahlawan Nasional Bagindo Azizchan Biografi Pahlawan Nasional Bagindo AzizchanPahlawan nasional berikutnya yang akan kita bahas adalah Bagindo Azizchan yang lahir di Padang tanggal 30 September 1910 yang merupakan Pahlawan Nasional Indonesia saat melawan penjajahan Jepang. Beliau adalah seorang Wali Kota Padang yang dilantik pada tanggal 15 Agustus 1946. Pada masa pemerintahannya beliau menolak keras sekutu yang saat itu menduduki kota padang. Ia menolak untuk tunduk kepada militer Belanda dan kemudia ia terus berupaya untuk melakukan perlawanan dengan menerbitkan surat kabar perjuangan yang bernama Republik Indonesia Jaya.  Beliau di anugerahi sebagai salah seorang Pahlawna Nasional Indonesia oleh Presiden Susilo Bambang Yudhoyono pada tanggal 9 November 2005 saat peringatan hari pahlawan tanggal 10 November 2005.
Beliu meninggal karena benda tumpul dan terdapat 3 bekas tembakan di wajahnya yang kemudian beliau di kebumikan di Makan Pahlawan Bahagia Bukit Tinggi.

0 comments:

Post a Comment